PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PIANO YAMAHA PADA GALERI PIANO KEMBANGAN JAKARTA BARAT

Penulis

  • Jonisia Damai sejahtera Mei Waruwu Program studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Pamulang
  • Siti Apriliani Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.64705/semj.v1i2.21

Kata Kunci:

Kualitas Produk, Promosi, Keputusan Pembelian, author

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Kualitas Produk dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian Piano Yamaha pada Galeri Piano Kembangan Jakarta Barat baik secara parsial maupun simultan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Teknik sampling yang digunakan adalah sampling jenuh yaitu menggunakan sampel sebanyak 92 responden. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis statistik dengan pengujian uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji linier sederhana, uji regresi linier berganda, koefesien determinasi, uji t hipotesis dan uji f hipotesis. Hasil penelitian kualitas produk dan promosi terhadap Keputusan Pembelian pada Galeri Piano Kembangan Jakarta Barat. Di tunjukkan oleh persamaan regresi linear berganda Y = 0,613 + 0,249 + 0,867. Hal ini dibuktikan dengan hasil uji hipotesis secara simultan diperoleh nilai fhitung > ftabel  (19,346 > 3,10) dan diperkuat oleh nilai signifikansi < 0,05 (0,000 < 0,05). Hasil uji koefisien determinasi variabel kualitas produk (X1) dan promosi (X2) memberikan pengaruh sebesar 97,8%. Terhadap keputusan pembelian pada Galeri Piano Kembangan Jakarta Barat. Dengan demikian maka H0 ditolak dan H3 diterima Artinya terbukti terdapat pengaruh yang signifikan secara simultan antara Pengaruh Kualitas Produk dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian Piano Yamaha pada Galeri Piano Kembangan Jakarta Barat.

Referensi

Abdurrahman, & Sanusi. (2015). Manajemen Strategi. Pemasaran. Bandung: CV. Pustaka.

Alma, B. (2018). Manajemen Pemasaran Dan Pemasaran Jasa. Bandung: Alfabeta.

Amirullah. (2019). Pengantar Manajemen. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Dharmmesta, B. S. (2018). Manajemen Pemasaran. Yogyakarta: Bpfe.

Fandy Tjiptono. (2018), Prinsip-Prinsip Total Quality Service, Edisi ke-5. Andi Ofset Yogyakarta.

Ghazali, I. A. (2020). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program Spss. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Ghifari, A. (2019). Analisis Regresi Untuk Bisnis Dan Ekonomi. Yogyakarta: Bpfe.

Hasibuan, M. S. (2020). Manajemen Dasar, Pengertian, Dan Masalah. Edisi Revisi. Jakarta: Bumi Aksara.

Hurriyati, R. (2018). Bauran Pemasaran Dan Loyalitas Konsumen. Cetakan Keempat. New Jersey: Prentice-Hall.

Kotler, Philip And Amstrong, & Gary. (2019). Prinsip - Prinsip Pemasaran Edisi 13 Alih Bahasa Bob Sabran. Jakarta: Erlangga.

Kotler, Philip And Amstrong, & Gery. (2019). Principle Of Marketing. 15th Edition. New Jersey: Pearson Prentice Hall.

Kotler, Philip And Keller, & Kevin Lane. (2019). Marketing Management. 15th. Edition Pearson: Education, Inc.

Kumara Dedek dan Agung Tri Putranto. 2021. Strategi Pemasaran Konsep dan Aplikasi Pemasaran. Tangerang. CV. AA. Rizky.

Sofjan Assauri. (2019). Manajemen Pemasaran : Dasar, Konsep, dan Strategi, Cetakan Ke-11, Raja Grafindo Persada, Jakarta

Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: PT Alfabeta.

Aan Purnama (2023) pengaruh kualitas pelayanan dan harga terhadap kepuasan konsumen (studi alfamart darunnajah 2 di jl. Ulujami raya no. 56 jakarta selatan). JurnalIlmiah Publika Volume 11 halaman 329-336.

Alfian. S., Herlambang, Edi K. (2021). Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan, Dan Kualitas Promosi Terhadap Kepuasan Pelanggan (Studi kasus pada Starbucks Coffee Reserve Plaza Senayan). Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Perbankan. 7 (2), 2460-81114.

Aprilliani Siti. (2022). Pengaruh Promosi Penjualan Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian pada Konsumen Ace Hadware Grand Indonesia. Jurnal Scientific Journal Of Reflection: Economic, Accounting, Management and Business. Jilid 5 Terbitan 2 Halaman 284-290 Vol.5, No.2.

Dede Solihin, Ahyani Ahyani, Siti Aprilliani (2023). pelatihan promosi penjualan online bagi pedagang bakso di Desa Ciseeng Kabupaten Bogor. jurnal Dedikasi PKM Jilid 4 Terbitan 1 Halaman 564951.

Dian M., dan Rosdiana S., (2022). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian. Widya Cipta: Jurnal Sekretari dan Manajemen. 6(1). 2550-079.

Dyah A.R.S., Muhammad M., dan Achmad Marzuki. (2022) Pengaruh Promosi, Harga, dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Produk Skincare Somethinc (Studi pada Konsumen di Daerah Istimewa Yogyakarta). Jurnal Riset Akuntansi dan Bisnis Indonesia STIE Widya Wiwaha 2(2). 2808-1617.

Hesti, R., Galuh, A., Catur (2021). Pengaruh Kualitas Produk Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian (Studi P Ada Cv Mitra Sejati Foamindo Semarang). Jurnal Bingkai Ekonomi. 6 (1).

Ida A.N.P., Ni Putu Sri H., Ida A., dan Mahyuni. (2023) Pengaruh Kualitas Produk dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian. Widya Amrita: Jurnal Manajemen, Kewirausahaan dan Pariwisata 3 (6), 2774-7085.

Sigit Hari Prasetya. (2020). Pengaruh Kualitas Produk Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Koran Jawa Pos (Studi Kasus Pada Kantor Jawa Pos Radar Semarang). Jurnal Ilmiah Aset. 2 (2) 2685-9629.

Siti Apriliani (2019). Analisis Strategi Promosi Untuk Meningkatkan Penjualan Perumahan Green Serpong Bintaro. Jurnal Pemasaran Kompetitif. Jilid 3 Terbitan 1 Halman 69-78.

Siti Aprilliani, Een Ainun. (2025). Pengaruh Kualitas Produk dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian pada Toko Roti The Boutique Bakery Cabang Cengkareng Jakarta Barat. Jurnal Scientific Journal Of Reflection: Economic, Accounting, Management and Business. Jilid 8 Terbitan 2 Halaman 498-505.

Wiwin. A., Abdurrahman, Putri R.K.S. (2019). Pengaruh Kualitas Produk, Harga, dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Dalam Kemasan Merek Dharma (Studi Kasus Pada Konsumen CV. Bahana Tirta Alam Maritim Di Kab. Sumbawa Besar). Jurnal Manajemen dan Bisnis, 2 (1).

Unduhan

Diterbitkan

2026-01-19

Artikel Serupa

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.